Category: Uncategorized
-
Sugawa Korry Incar Kursi DPR RI, Golkar Bidik 13 Kursi DPRD Bali
DENPASAR, BALI EXPRESS – Selain Partai Gerindra, Partai Golongan Karya (Golkar) Provinsi Bali juga ikut mendaftarkan bacalegnya ke KPU Bali, Minggu (14/5).https://bit.ly/3o2scHE
-
Bawaslu Jembrana Dalami Pegawai Kontrak Daftar Bacaleg
JEMBRANA, BALI EXPRESS – Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) Kabupaten Jembrana mendalami informasi dugaan tenaga kontrak di salah satu OPD Pemkab Jembrana yang mendaftar menjadi bakal calon anggota legislatif (bacaleg) pada Pemilu 2024. Hal itu disampaikan Ketua Bawaslu Kabupaten Jembrana Pande Made Ady Mulyawan di sela-sela pemantauan penerimaan pendaftaran bacaleg di Gedung KPU Jembrana, Sabtu (13/5).https://bit.ly/3W4mZeP
-
Dua Pria India Dibekuk di Bandara, Bunuh WNI dan Aniaya WNA di Sanur Kauh
DENPASAR, BALI EXPRESS – Pembunuhan sadis terjadi di Jalan Tukada Bilok, Gang Banteng, Nomor 1, Sanur Kauh, Denpasar Selatan, Sabtu (13/5). Korban tewas adalah seorang pria warga negara Indonesia (WNI) bernama Fitran Robby Firdaus, 39. Insiden yang diawali penganiayaan itu juga membuat seorang warga asing asal (WNA) asal Indi, Rajesh Seen terluka.https://bit.ly/42zBUAm
-
Perangi Social Engineering, BRI Ajak Masyarakat Tegas ‘BilangAjaGak’
JAKARTA, BALI EXPRESS– Masyarakat diimbau untuk senantiasa waspada terhadap informasi menyesatkan yang datang dari sumber tidak resmi perbankan. PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI sebagai bank yang concern terhadap segala jenis bentuk kejahatan perbankan, terus mengedukasi nasabahnya melalui berbagai kanal, baik media konvensional maupun media sosial.https://bit.ly/3pFBERw
-
Tabanan Belum Mampu Penuhi Pasar Lobster di Bali
TABANAN, BALI EXPRESS- Ketua Himpunan Nelayan Seluruh Indonesia (HNSI) Kabupaten Tabanan I Ketut Arsana Yasa, menyebutkan kebutuhan Lobster untuk pasar pariwisata di Bali sangat besar. Namun nelayan di Tabanan diakuinya belum mampu memenuhi kebutuhan Lobster di pasar pariwisata di Bali, meskipun perairan Selatan Tabanan merupakan habitat tetap Lobster. https://bit.ly/3I6h7Ml
-
Kapolres Buleleng Sarankan Sipandu Beradat untuk Kasus Ringan
SINGARAJA, BALI EXPRESS – Jumat Curhat yang dilakukan Polres Buleleng, Jumat (12/5) pagi menampung banyak keluhan. Beberapa keluhan disampaikan masyarakat di Banjar Dinas Gambang, desa Jinengdalem, Kecamatan Buleleng. Diantaranya, keluhan mengenai warung remang-remang yang masih beroperasi hingga larut malam. Kondisi itu mengganggu waktu istirahat saat malam hari. https://bit.ly/3pyBADp
-
Usai Bongkar Dugaan Pungli, Husein ASN Nyanyi di Depan Ridwan Kamil
BALI EXPRESS – Ada Momen menarik di sela-sela pertemuan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil dan Husein Ali Rafsanjani PNS yang mengundurkan diri usai melaporkan dugaan pungutan liar di lingkungan pemerintah Kabupaten Pangandaran.https://bit.ly/44RA13v
-
Bertumpu Permintaan Domestik, Tak Perlu Khawatir Resesi Ekonomi Global
JAKARTA, BALI EXPRESS – Berakhirnya masa pandemi Covid-19 tak selamanya membuat tatanan dunia normal. Timbul masalah baru yang tak terduga di sisi perekonomian dunia, seperti disrupsi rantai pasok, gangguan suplai, gangguan distribusi barang dan jasa. Akibatnya inflasi di sejumlah negara besar merangkak naik signifikan, cenderung tidak terkendali dan liar.https://bit.ly/3MkPdiu
-
“Sing Dadi Nakal” Duet Dek Ulik – Widi Widiana Sukses Curi Perhatian
BALI EXPRESS – Dua penyanyi legendaris Bali Dek Ulik dan Widi Widiana mengobati kerinduan para penggemar musik Bali lewat sebuah karya. Duet manis pasangan Widi Widiana dan Dek Ulik ini sukses mencuri perhatian para penikmat musik Bali lewat lagu yang berjudul “Sing Dadi Nakal”.https://bit.ly/42Pwm4x
-
Pembukaan KTT ASEAN 2023: Perhatian Dunia Tertuju ke Indonesia
Mata dunia sekali lagi tertuju kepada Indonesia. KTT ASEAN Summit di Labuan Bajo dan Jakarta pada 2023 ini diharapkan menjadikan ASEAN sebagai kawasan ekonomi yang tumbuh cepat, inklusif, dan berkelanjutan serta berdaya saing. Menjadikan ASEAN penting, bukan hanya bagi Indonesia, tapi juga bagi ASEAN dan dunia.https://bit.ly/3LX0Kmu